Pengertian Pasar Uang dan Pasar Modal
Pasar Modal dijumpai di banyak negara karena pasar modal menjalankan fungsi ekonomi dan keuangan. ”Dalam melaksanakan fungsi ekonominya, pasar modalmenyediakanfasilitasuntukmemindahkandana dari lender(pihakyang mempunyaikelebihandana)kepada borrower(pihakyangmemerlukandana).Dari sisi lendermengharapkanakanmemperolehimbalandaridanayangditempatkan, sedangkan dari sisi borroweryangmemperolehdanadapatdigunakanuntuk meningkatkan produksi yang pada gilirannya dapat meningkatkan keuntungan. Fungsi keuangan dilakukan dengan menyediakan dana yang diperlukan oleh para borrowers, danpara lendersmenyediakandanatanpaharusterlibatlangsungdalam kepemilikan aktiva riil yang diperlukan untuk investasi tersebut. Meskipun harus diakuiperbedaanfungsiekonomidankeuanganiniseringtidakjelas”.(Husnan,2001)
DidalamUndang-UndangPasarModalNo.8Tahun1995,pengertianpasar modal dijelaskan lebih spesifik sebagai kegiatan yang bersangkutan dengan Penawaran Umum dan Perdagangan Efek,perusahaan publik yang berkaitan dengan Efek yang diterbitkannya, serta lembaga dan profesi yang berkaitan dengan Efek.
PasarModaldalamartisempitadalahsuatutempatdalampengertianfisik yang terorganisasi di mana efek-efekdiperdagangkan yangdisebutbursaefek. Pengertianbursaefekataustockexchangeadalahsuatusistemyangterorganisasi yangmempertemukanpenjualdanpembeliefek yangdilakukanbaiksecaralangsung maupun dengan wakil-wakilnya.
DefinisipasarmodalmenurutKamus Pasar Uang dan Modal adalah pasar konkrit atau abstrak yang mempertemukan pihak yang menawarkan dan memerlukan danajangkapanjang,yaitujangkasatu tahunkeatasdenganpihakyangmemiliki kelebihan dana (investor).
Denganadanyapasarmodalmakaperusahaan publik dapat memperoleh dana segar masyarakat melalui penjualan Efek saham melalui prosedur IPO atau efek utang (obligasi). Jadi diharapkan dengan adanyapasarmodalaktivitasperekonomian menjadimeningkatkarenapasarmodalmerupakan alternatif pendanaan bagi perusahaan-perusahaan untuk dapat meningkatkan pendapatan perusahaan dan pada akhirnya memberikan kemakmuran bagi masyarakat yang lebih luas.
Fungsi Pasar Modal
Secaraumum, fungsipasar modal adalahsebagaiberikut :
• Sebagaisaranapenambah modal bagiusaha
Perusahaan dapatmemperolehdanadengancaramenjualsahamkepasar modal. Saham-sahaminiakandibeliolehmasyarakatumum, perusahaan-perusahaan lain, lembaga, atauolehpemerintah.
• Sebagaisaranapemerataanpendapatan
Setelahjangkawaktutertentu, saham-saham yang telahdibeliakanmemberikandeviden (bagiandarikeuntunganperusahaan) kepadaparapembelinya (pemiliknya). Olehkarenaitu, penjualansahammelaluipasar modal dapatdianggapsebagaisaranapemerataanpendapatan.
• Sebagaisaranapeningkatankapasitasproduksi
Denganadanyatambahan modal yang diperolehdaripasar modal, makaproduktivitasperusahaanakanmeningkat.
• Sebagaisaranapenciptaantenagakerja
Keberadaanpasar modal dapatmendorongmunculdanberkembangnyaindustrilain yang berdampakpadaterciptanyalapangankerjabaru.
• Sebagaisaranapeningkatanpendapatannegara
Setiapdeviden yang dibagikankepadaparapemegangsahamakandikenakanpajakolehpemerintah. Adanyatambahanpemasukanmelaluipajakiniakanmeningkatkanpendapatannegara.
• Sebagaiindikatorperekonomiannegara
Aktivitasdan volume penjualan/pembelian di pasar modal yang semakinmeningkat (padat) memberiindikasibahwaaktivitasbisnisberbagaiperusahaanberjalandenganbaik.Begitu pula sebaliknya.
Beberapamanfaatpasar modal yang dapatdinikmatiolehemiten, investor, danpemerintah.
a. Manfaatpasar modal bagiemitenmemilikibeberapamanfaat, antara lain :
1. Jumlahdana yang dapatdihimpunberjumlahbesar,
2. Dana tersebutdapatditerimasekaliguspadasaatpasarperdanaselesai,
3. Tidakada convenant sehinggamanajemendapatlebihbebasdalampengelolaandana/perusahaan,
4. Solvabilitasperusahaantinggisehinggamemperbaikicitraperusahaan,
5. Ketergantunganemitenterhadap bank menjadilebihkecil.
b. Bagi investor pasar modal memilikibeberapamanfaat, antara lain :
1. Nilaiinvestasiperkembangmengikutipertumbuhanekonomi. Peningkatantersebuttercermin padameningkatnyahargasaham yang mencapaikapital gain,
2. Memperolehdividenbagimereka yang memiliki/memegangsahamdanbunga yang mengambangbagipemenangobligasi,
3. Dapatsekaligusmelakukaninvestasidalambeberapainstrumen yang mengurangirisiko.
c. ManfaatPasar modal bagipemerintah, adalah :
1. Meningkatkaninvestasi,
2. Meningkatkanpertumbuhanekonomi,
3. Menciptakanlapangankerja,
4. Meningkatkanpemerataanpendapatan .